Kompresor NLG 2 HP
Kompresor adalah mesin / alat mekanik untuk meningkatkan tekanan / memapatkan fluida gas / udara. Mesin kompresor umumnya menggunakan motor listrik, mesin bensin, atau mesin diesel sebagai tenaga penggeraknya. Kompresor berfungsi mengambil udara / gas dari sekitar yang kemudian akan diberi tekanan di dalam tabung lalu disalurkan kembali sebagai udara bertekanan. Kami memberikan penawaran spesial berbagai jenis paket kompresor dengan kualitas yang terjamin dan harga yang sangat ekonomis. Berikut keunggulan dari pemakaian kompresor :
- Menyuplai udara bersih bertekanan tinggi untuk mengisi tabung / silinder gas
- Menyuplai udara bersih bertekanan ke sistem kontrol HVAC ( Heating, Ventilation, dan Air Conditioning ) pneumatic di beberapa bangunan perkotaan dan sekolah
- Mengisi udara pada ban
- Menyuplai udara pada penyelam dan juga untuk alat-alat spray / air brush
- Menghasilkan udara bertekanan dengan volume besar untuk proses industri skala besar, seperti keperluan untuk oksidasi kokas minyak bumi / sistem purge pada pabrik semen, dan lain-lain
Spesifikasi :
Type : BAC 1020 - Belt Driven Air Tank
Cap. : 100 L
No. of Cylinder : 2 Cylinders
Power Input : 2 HP
Air Output : 250 L/min / 7.4 C.F.M.
Max Pressure : ( with motor ) 10 bar / 145 psi
( without engine ) 8 bar / 116 psi
Safety System : - Automatic pressure switch for compressor with motor
- Automatic pressure switch for compressor without engine
Yuli ( 0856 4840 7652 )
0 komentar:
Posting Komentar